Latihan Soal Gizi dalam Kesehatan Reproduksi Bagian VI


Berikut ini adalah latihan soal Gizi dalam Kesehatan Reproduksi Bagian VI.
Soal-soal ini meliputi pokok bahasan:

  1. Gizi Seimbang Bagi Bayi
  2. Gizi Seimbang Bagi Ibu Hamil
  3. Gizi Buruk
  4. Gizi Buruk Akibat Kekurangan Energi Protein
1. Perhatikan pernyataan di bawah ini:
  1. Bayi mengalami kecacatan pada otak dan sumsum tulang belakang
  2. Bayi lahir dengan bibir sumbing
  3. Bayi lahir dengan berat badan rendah
  4. Dow’n syndrome
Kekurangan asam folat dapat menyebabkan kecacatan pada bayi, yaitu …






2. Anemia adalah …
  1. Penurunan kadar HB
  2. Jumlah eritrosis di bawah normal
  3. Kurang darah
  4. Hematokrit normal






3. Dampak anemia bagi ibu hamil adalah …
  1. Molahidatidosa
  2. Mudah infeksi
  3. Abortus
  4. KPD






4. Marasmus dan kwasiorkor adalah penyakit yang disebabkan oleh kekurangan …






5. Ciri-ciri dari tipe gizi buruk kwashiokor adalah …
  1. Oedem
  2. Anemia terjadi pembesaran hati
  3. Pandangan mata sayu
  4. Hipotrofi






6. Berikut adalah macam-macam gangguan akibat GAKY, yang termasuk gangguan akibat GAKY pada fetus adalah …
  1. Hipotiroid
  2. Gangguan perkembangan fisik
  3. Gangguan fungsi mental
  4. Kelainan kematian perinatal






7. Suplemen vitamin A dosis tinggi bisa menyembuhkan penyakit …






8. Defisiensi vitamin A dapat menyebabkan cacat lahir seperti …
  1. Kelainan jantung
  2. Sistem saraf pusat
  3. Ginjal
  4. Paru-paru






9. Penyebab gizi buruk menurut WHO adalah …
  1. Kurangnya asupan gizi makanan
  2. Keluarga miskin
  3. Akibat terjadinya penyakit yang mengakibatkan infeksi
  4. Faktor penyakit bawaan






10. Faktor tidak langsung yang mempengaruhi status gizi buruk pada bayi dan balita …