Tag: psikologis

  • Kebutuhan Psikologis Ibu Hamil

    Kebutuhan Psikologis Ibu Hamil

    Support Keluarga Kehamilan merupakan krisis bagi kehidupan keluarga yang dapat diikuti dengan stres dan kecemasan. Perubahan dan adaptasi selama kehamilan, tidak hanya dirasakan oleh ibu tetapi seluruh anggota keluarga. Oleh karena itu, selama kehamilan seluruh anggota keluarga harus terlibat terutama suami. Dukungan dan kasih sayang dari anggota keluarga dapat memberikan perasaan nyaman dan aman ketika…

  • Perubahan dan Adaptasi Psikologis dalam Masa Kehamilan

    Perubahan dan Adaptasi Psikologis dalam Masa Kehamilan

    Kehamilan merupakan proses alami yang akan membuat perubahan baik fisik maupun psikologis. Perubahan kondisi fisik dan emosional yang kompleks, memerlukan adaptasi terhadap proses kehamilan yang terjadi. Hubungan Episode Kehamilan dengan Reaksi Psikologi Hubungan episode kehamilan dengan reaksi psikologi yaitu: Trimester pertama : timbul fluktuasi lebar aspek emosional sehingga periode ini mempunyai resiko tinggi untuk terjadinya…

  • Kesedihan dan Duka Cita

    Kesedihan dan Duka Cita

    Berduka yang paling besar adalah disebabkan karena kematian bayi meskipun kematian terjadi saat kehamilan. Bidan harus memahami psikologis ibu dan ayah untuk membantu mereka melalui pasca berduka dengan cara yang sehat. Berduka adalah respon psikologis terhadap kehilangan. Proses berduka terdiri dari tahap atau fase identifikasi respon tersebut. Tugas berduka, istilah ini diciptakan oleh Lidermann, menunjukkan…

  • Adaptasi Psikologis Ibu Masa Nifas

    Adaptasi Psikologis Ibu Masa Nifas

    Proses adaptasi psikologi sudah terjadi selama kehamilan, menjelang proses kelahiran maupun setelah persalinan. Pada periode tersebut, kecemasan seorang wanita dapat bertambah. Pengalaman yang unik dialami oleh ibu setelah persalinan. Masa nifas merupakan masa yang rentan dan terbuka untuk bimbingan dan pembelajaran. Perubahan peran seorang ibu memerlukan adaptasi. Tanggung jawab ibu mulai bertambah. Hal-hal yang dapat…

  • Masalah Menyusui Masa Pasca Persalinan Lanjut

    Masalah Menyusui Masa Pasca Persalinan Lanjut

    Masalah yang timbul pada periode ini adalah : Sindrom ASI kurang. Ibu bekerja. Sindrom ASI Kurang Masalah sindrom ASI kurang diakibatkan oleh kecukupan bayi akan ASI tidak terpenuhi sehingga bayi mengalami ketidakpuasan setelah menyusu, bayi sering menangis atau rewel, tinja bayi keras dan payudara tidak terasa membesar. Namun kenyataannya, ASI sebenarnya tidak kurang. Sehingga terkadang…

  • Manfaat ASI Untuk Keluarga

    Manfaat ASI Untuk Keluarga

    Manfaat ASI untuk keluarga, dapat dilihat dari aspek: Aspek ekonomi. Aspek psikologis. Aspek kemudahan. Aspek ekonomi Manfaat ASI dilihat dari aspek ekonomi adalah: ASI tidak perlu dibeli. Mudah dan praktis. Mengurangi biaya berobat. Gambar 1. Manfaat ASI untuk keluarga ditinjau dari aspek ekonomi Aspek psikologis Dengan memberikan ASI, maka kebahagiaan keluarga menjadi bertambah, kelahiran jarang,…

  • Manfaat ASI Bagi Ibu

    Manfaat ASI bagi ibu dapat ditinjau dari tiga aspek, yaitu: Aspek kesehatan ibu. Aspek keluarga berencana. Aspek psikologis.

  • Dukungan Bidan Dalam Pemberian ASI

    Dukungan Bidan Dalam Pemberian ASI

    Bidan mempunyai peranan yang sangat istimewa dalam menunjang pemberian ASI. Peran bidan dapat membantu ibu untuk memberikan ASI dengan baik dan mencegah masalah-masalah umum terjadi. Peranan awal bidan dalam mendukung pemberian ASI adalah : Meyakinkan bahwa bayi memperoleh makanan yang mencukupi dari payudara ibunya. Membantu ibu sedemikian rupa sehingga ia mampu menyusui bayinya sendiri. Bidan…